-->

Belajar Alat-Alat Navigasi Kapal


Blog ini di buat khusus untuk para calon pelaut sejati yang tentunya membahas cara bernavigasi diatas kapal, dan beberapa aspek tentang cara mengoperasikan navigasi di atas kapal

Yang Pertama:

Cara Mengoperasikan Kemudi



"Gambar kemudi manual"


Kemudi adalah untuk mengatur arah haluan kapal dari suatu titik waypoint ketitik waypoint lainnya. Kenapa ini saya simpan di bagian yang pertama karena banyak sekali pelaut-pelaut pemula yang sudah memiliki sertifikat dasar tapi belum terlalu mengerti apa itu kemudi diatas kapal, dan sebagai calon pelaut yang sudah memiliki sertifikat dasar itu sudah wajib mengetahui fungsi-fungsi kemudi, cara mengoperasikan kemudi, cara menukar kemudi manual ke auto dan cara memindahkan kemudi auto ke manual  jadi untuk lebih lanjut (baca disini). 

Yang Kedua:


Pengertian GPS




"Gambar GPS"


GPS adalah suatu alat penerima signal dari satelite untuk menentukan posisi sesuai dengan posisi kapal itu berada. Ini saya sengaja saya simpan di bagian kedua dikarenakan di dunia pelayaran sekarang ini semuanya sudah menggunakan gps untuk melakukan sebuah pelayaran maka dari itu sobat harus tau apa itu gps, bagaimana cara mengoperasikan gps dan bagaimana menggunakan tombol-tombol gps. Untuk lebih lanjut (baca disini) 

Yang Ketiga:

Pengertian AIS dan Cara mengoperasikan AIS

"Gambar AIS"


Ais adalah sebuah alat navigsi di atas kapal yang digunakan untuk mendeteksi kapal yang ada di sekitar nya, dapat menentukan posisi dan haluan kapal sesuai dengan GPS, dan lain sebagainya, untuk informasi selengkapnya klik (di sini)

Yang Ke Empat
Cara Mengoperasikan Radar


Pengertian radar adalah alat navigasi di kapal yang di gunakan untuk mendeteksi benda-benda yang ada di sekitar kapal, baik itu berupa kayu yang besar, kapal ikan yang paling kecil, sampai kapal moderen yang paling besar pun semuanya bisa di deteksi oleh radar. Oke jadi kita melangkah ke pada fungsi radar diatas kapal, untuk lebih jelasnya baca (disini)

Posting Komentar

Subscribe Our Newsletter